20 March 2011

Nissan Merilis Mobil Listrik Li-ion.

Hyper Mini



Hyper Mini


Menurut Nihon Keizai Shimbun [melalui Green Car Kongres].Nissan Motor merencanakan untuk mengenalkan jenis  subcompact mobil listrik bertenaga baterai lithium-ion yang kecil-ringan yang dikembangkan oleh Nissan Motor sendiri tahun 2009

Nisan juga berencana mengulirkan kendaraan hybrid listrik – yang mungkin mengunakan kemampuan plug-in didasarkan pada teknologi tahun2010 yang dikembangkannya sendiri. The new Altima Hybrids didasarkan pada teknologi berlisensi Toyota.

Nissan sedang mengerjakan projek jangkauan mengendara untuk jenis kendaraan listrik sejauh 200km  atau 124 mile dengan sekali isi ulang. Mitsubisi Motors dan Fuji Heavy juga sedang mengembangkan kendaraan listrik untuk diproduksi secara masal.

Didasarkan pada Green car Congress, Nissan pertama kali mengembangkan kendaraan listrik tahun 1947. 
Mengembangkan kendaraan listrik kecil untuk dua penumpang -  Hypermini (gambar diatas) pada tahun 2000, tetapi model ini hanya bisa berjalan lebih dari 100km untuk sekali pengisian ulang dan tak pernah dibuat untuk pasarkan secara masal. Kendaraan ini pernah diuji di beberapa fleets di Amerika Serikat.

Nissan juga dilaporkan akan melakukan percepatan ekspansi dari diesel line up, dengan bantuna Renault, juga enhance mengembangkan kendaraan bahan bakar flex.

Sumber :

No comments: