30 April 2011

Bangko Penilaian Diskusi Kelompok Dan Unjuk Karya



BLANGKO PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK DAN UNJUK KARYA
  PENILAIAN

Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian juga dapat ditekankan pada saat diskusi dan presentasi. Teknik penilaian yang dapat dilakukan, antara lain tes tertulis (uraian atau pilihan ganda), penugasan (tugas proyek atau pengamatan, unjuk kerja), berbicara (diskusi atau mengemukakan pendapat), dan lain-lain.Pada setiap akhir bab, selalu diberikan evaluasi pilihan ganda dan uraian. Selain itu, pada akhir semester, juga diberikan evaluasi terhadap keseluruhan bab, berupa tes pilihan ganda dan uraian (kunci jawaban dapat dilihat pada Lampiran 2).

Berikut ini format yang dapat digunakan untuk penilaian diskusi dan presentasi.

BLANGKO PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK

No
Nama
Aspek Penilaian
Total Nilai
Presentasi
Sikap
Keaktifan
Wawasan
Kemampuan Mengemukakan Pendapat
Kerja sama















     
      Keterangan: nilai maksimal 20


LEMBAR OBSERVASI DISKUSI KELOMPOK

No
Nama Siswa
Aspek yang Dinilai
Skor/ Jumlah
1
2
3
4
5
6














Aspek yang dinilai:
  1. Kemampuan menyampaikan pendapat.
  2. Kemampuan memberikan argumentasi.
  3. Kemampuan memberikan kritik.
  4. Kemampuan mengajukan pertanyaan.
  5. Kemampuan menggunakan bahasa yang baik.
  6. Kelancaran berbicara.

Penskoran:                                                     Jumlah skor:
A. Tidak Baik             Skor 1                          24—30 = Sangat Baik
B. Kurang Baik           Skor 2                          18—23 = Baik
C. Cukup Baik                        Skor 3                          12—17 = Cukup
D. Baik                        Skor 4                          6—11 = Kurang
E. Sangat Baik                        Skor 5

 BLANGKO PENILAIAN PROSES DISKUSI

No

Nama Siswa

Kriteria Penilaian
Jumlah Skor
1
2
3
4
5
1







2







dst








Keterangan:                                                               Rentang skor : 1—3
1.      Aktivitas dalam kelompok                                 2—15  = Sangat baik            
2.      Tanggung jawab individu                                  9—11  = Baik
3.      Pemikiran                                                           6—8    = Cukup         
4.      Keberanian berpendapat                                                3—5    = Kurang       
5.      Keberanian tampil         

Berikut ini format penilaian untuk unjuk karya.   
                 

BLANGKO PENILAIAN UNJUK KARYA

No
Nama Siswa
Kreativitas
Kerapian
Tampilan
Jumlah Nilai
1





2





3





dst






No comments: