15 May 2011

Sosiologi SMP VII RPP 7



SOSIOLOGI VII RPP 7
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah           :
Mata Pelajaran           : IPS Sosiologi
Kelas/Semester          : VII / Satu
Standar Kompetensi  : 2.1. Mendeskripsikan interaksi sebagai proses sosial
Indikator                   : - Menjelaskan pengertian imitasi
                                    - Menjelaskan pengertian identifikasi
                                    - Menjelaskan pengertian simpati
                                    - Menjelaskan pengertian empati
Alokasi waktu           : 2 x 40’

A.    Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan imitasi
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan sugesti
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan identifikasi
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan simpati
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan empati
B.  Materi Pembelajaran
1.      Pengertian sugesti
2.      Sugesti
3.      Identifikasi
4.      Simpati
5.      Empati

C.  Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan dan diskusi kelas.

D. Langkah-langkah Pembelajaran
1.Pertemuan I :
No
Kegiatan Belajar
Waktu
Keterangan
1







2











   3
Pendahuluan
a.  Apersepsi
     Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran
b.  Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang materi yang akan diajarkan.

Kegiatan Inti :
a. Mengadakan kajian tentang pengertian imitasi, sugesti, 
    identifikasi
b. Membagi siswa dalam kelompok
c. Menugaskan siswa melakukan presentasi di kelas.
d. Meminta tanggapan kelompok lain.
e.Guru menyimpulkan tentang pengertian imitasi, sugesti, 
    identifikasi

Penutup
a.    Mengadakan post test.
b.   Guru memberi tugas siswa (secara berkelompok) untuk mempersiapkan materi selanjutnya
5 menit






30 menit










5 menit




2.Pertemuan II :
No
Kegiatan Belajar
Waktu
Keterangan
1








2










3
Pendahuluan
a.  Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-lain)
b.   Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.

Kegiatan Inti :
a. Mengadakan kajian tentang simpati dan empati
b. Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang 
    macam-macam norma dan sanksinya.
c. Meminta siswa presentasi di kelas.
d. Meminta tanggapan dari kelompok lain.
e. Guru menyimpulkan tentang simpati dan empati

Penutup
a.Mengadakan post test.
b.Memberi tugas berupa pengamatan terhadap masyarakat di sekitar siswa untuk dipresentasikan minggu berikutnya.
5 menit







30 menit









5 menit


B.     Alat/Sumber Pembelajaran
a.  Buku teks IPS Sosiologi, untuk SMP dan MTs kelas VII (esis, 2007),
     hlm 1 -7.
b.  Media massa (koran, majalah) dan buku-buku lain yang relevan.

F.     Media
1. Papan tulis
2. Transparan
3. OHP
4. Power point

G.    Penilaian
a.       Test pilihan ganda
b.       Jawaban singkat
c.       Rubrik penilaian
d.      Unjuk kerja
e.       Produk

Contoh :
Bagian 1 : Pilihan Ganda
      Silanglah salah satu jawaban yang paling benar !
1.  Di bawah ini, imitasi yang memiliki dampak yang positif adalah ….
          a. meniru gaya ranbut punk
          b. mencontek saat ujian
          c. menindik hidung
          d. berpakaian sopan seperti ayah

2.   Sebelum seseorang melakukan imitasi, ada tiga proses yang berurutan, yaitu  ....
             a. menerima, mengagumi, mencintai
             b. menerima, menggumi, memiliki
             c. menerima, mengagumi, menjunjung tinggi
             d. memiliki, mengagumi, mencintai
3.   Orang yang mudah tersugesti biasanya ....
             a. tidak mampu berpikir kritis
             b. memiliki banyak kerabat kaya
             c. memiliki pikiran yang terfokus
             d. bertindak sesuai dengn keyakinan
4.   Pada saat ingin membeli kue, Ibu bertemu dengan Rudi, seorang koki yang andal. Ia melarang Ibu belanja di toko kue tersebut, kemdian ibu menurutinya. Pengalaman Ibu di atas merupakan ....
             a. simpati                                            c. empati
             b. imitasi                                             d. identifikasi
5.   Melihat adiknya menangis. Tindakan yang dilakukan Ari merupakan ....
             b. imitasi                                             d. identifikasi


      Bagian II: Jawaban singkat
      Isilah titik-titk di bawah ini dengan jawaban yang singkat dan tepat!
1.  Simpati mendalam yang dapat memengaruhi psikis atau kejiwaan dan fisik seseorang disebut ....
2.   Seseorang yang tidak mampu berpikir kritis akan mudah menerima ....
3.  Kakak meniru gaya berpakaian selebritis yang serba mewah. Kakak telah melakukan imitasi yang berdampak ....
4.  Proses identifikasi dapat membentuk kepribadian seseorang dan berlangsung dengan  ....
5.  Hubungan antara sesama teman sebaya biasanya banyak terlihat dalam proses ....

      Bagian III: rubrik penilaian
      Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini! Tulislah jawabanmu dlam bentuk karangan dengan memperhatikan hal-hal yang dinilai dalam bentuk rubrik penilaian!
1.  Menurutmu, apa yang terjadi ketika seseorang anak meniru ayahnya memakai dasi?
 2.  Tulislah sebuah karangan yang menjelaskan tentang proses imitasi dalam keluargamu!
     
      Bagian IV: Unjuk Kerja
      Bentuklah kelompok terdiri dari 4-5 orang! Berdidkusilah tentang perkembangan reklame dan jenis-jenis iklan yang ada di masyarakat. Kemudian, tulis laporan tentang produkmu itu!
 
      Bagian V: Produk
      Buatlah sebuah iklan tentang sekolahmu. Kemudian, tulis laporan tentang produkmu itu! Perhatikan hal-hal yang dinilai dalam rubrik penilaian!


                                                                              ………………,      Juli 2007
Mengetahui
Kepala SMP                                                                      Guru Mata Pelajaran






Sosiologi SMP VII RPP 6



SOSIOLOGI VII RPP 6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah           :
Mata Pelajaran           : IPS Sosiologi
Kelas/Semester          : VII / Satu
Standar Kompetensi  : 2.1. Mendeskripsikan interaksi sebagai proses sosial
Indikator                   : - Menjelaskan proses sosial asosiatif
                                    - Menjelaskan pengertian akomodasi
                                    - Menjelaskan pengertian asimilasi
                                    - Menjelaskan pengertian kerjasama
Alokasi waktu           : 2 x 40’

A.    Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
·  Menjelaskan dan mendeskripsikan proses sosial asosiatif
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan proses sosial disosiatif
B.     Materi Pembelajaran
1.      Proses sosial asosiatif
2.      Proses sosial disosiatif

C.     Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan dan diskusi kelas.

D.    Langkah-langkah Pembelajaran
1.Pertemuan I :
No
Kegiatan Belajar
Waktu
Keterangan
1







2








3
Pendahuluan
a. Apersepsi
     Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang materi yang akan diajarkan.

Kegiatan Inti :
a.  Mengadakan kajian tentang proses sosial
b.  Membagi siswa dalam kelompok
c.  Menugaskan siswa melakukan presentasi di kelas.
d.  Meminta tanggapan kelompok lain.
e.  Guru menyimpulkan tentang proses sosial asosiatif

Penutup
a.  Mengadakan post test.
b. Guru memberi tugas siswa (secara berkelompok) untuk mempersiapkan materi selanjutnya
5 menit






30 menit







5 menit




2.Pertemuan II :
No
Kegiatan Belajar
Waktu
Keterangan
1








2










3
Pendahuluan
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-lain)
b.   Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.

Kegiatan Inti :
a. Mengadakan kajian tentang proses sosial disosiatif
b. Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang macam-macam norma dan sanksinya.
c. Meminta siswa presentasi di kelas.
d. Meminta tanggapan dari kelompok lain.
e. Guru menyimpulkan tentang proses sosial disosiatif

Penutup
a. Mengadakan post test.
b.Memberi tugas berupa pengamatan terhadap masyarakat di sekitar siswa untuk dipresentasikan minggu berikutnya.
5 menit







30 menit









5 menit


E.     Alat/Sumber Pembelajaran
a. Buku teks IPS Sosiologi, untuk SMP dan MTs kelas VII (esis, 2007), hlm 1 -7.
b. Media massa (koran, majalah) dan buku-buku lain yang relevan.

F.     Media
1. Papan tulis
2. Transparan
3. OHP
4. Power point

G.    Penilaian
a.       Test pilihan ganda
b.       Jawaban singkat
c.       Rubrik penilaian
d.      Unjuk kerja
e.       Portofolio

Contoh :
Bagian 1 : Pilihan Ganda
      Silanglah salah satu jawaban yang paling benar !
      1.   Proyek pembangunan batu bara, perkapalan dan pertanian merupakan kerjasama
            dalam bentuk ….
            a. co-optation                                                   c. bargaining
             b. joint-venture                                                d. coalition
      2.   Pertentangan antarkelas sosial yaitu pertentangan antara ….
             a. majikan dan buruh                                     
             b. negara-ngara yang berdaulat
             c. golongan masyarakat                                 
             d. warga kulit hitam dan kulit putih
      3.   Yang merupakn faktor penghambat terjadinya asimilasi adalah ....
             a. amalgamation                                             c. toleransi
             b. adanya musuh bersama dari luar                 d. in-group feeling
      4.   Voting termasuk ke dalam ....
             a. compromise                                                 c. adjudication
             b. stalemate                                                     d. majory decision

      Bagian II: jawaban singkat
      Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang singkat dan tepat!
      1.   Proses sosial yang erat kaitannya dengan kerjasama adalah ....
2.   Masalah antara karyawan dan perusahaan tentang gaji yang kemudian diatasi dengan bantuan pemerintah dengan menggunakan upah minimum regional termasuk  penyelesaian secara ....
      3.   Cara pengambilan keputusan berdasarkan suara terbanyak disebut ....
      4.   Perbedaan pendapat, perasaan individu, kebudayaan, kepentingan, dan terjadinya perubahan-perubahan sosial yang cepat dapat memicu terjadinya ....
      5.   Bentuk akomodasi yang terjadi tanpa adanya persetujuan yang sifatnya formal disebut ....

      Bagian III: rubrik penilaian
      Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini! Tulislah jawabanmu dalam bentuk karangan dengan memperhatikan hal-hal yang dinilai dalam bentuk rubrik penilaian!       
      1. Jelaskan dampak-dampak proses sosial di masyarakat yang tengah mengalami konflik
            etnis!
      2.   Setujukah kamu dengan kutipan berikut? Berikan alasannya!
            ”Kerjasama timbul apabila orang menyadari bahwa mereka mempunyai  kepentingan-kepentingan yang sama dan pada saat yang bersamaan mempunyai cukup pengetahuan dan pengendalian terhadap diri sendiri untuk memenuhi kepentingan tersebut” (Charles Horton Cooley).
     
      Bagian IV: Unjuk Kerja
       Debatkanlah dengan teman sebangkumu, mengenai sebuah joint-venture yang ada di Indonesia! Kalian dapat menguraikan proses terbentuknya, dampak yang ditimbulkannya, serta penyebab keberhasilan sebuah joint-venture!

      Bagian V: Portofolio
      Diskusikanlah dengan teman sebangkumu mengenai bentuk-bentuk kontravensi yang pernah kalian lakukan! Kemudian, tuliskan laporannya dalam sebuah kertas!
                 
                                                                              ………………,      Juli 2007
Mengetahui
Kepala SMP                                                                      Guru Mata Pelajaran





Sosiologi SMP VII RPP 5



SOSIOLOGI VII RPP 5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah           :
Mata Pelajaran           : IPS Sosiologi
Kelas/Semester          : VII / Satu
Standar Kompetensi  : 2.1. Mendeskripsikan interaksi sebagai proses sosial
Indikator                   : - Menjelaskan pengertian status
                                    - Menjelaskan pengertian peran
Alokasi waktu           : 2 x 40’

A.    Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
·  Menjelaskan hakikat status dan peran.
·  Mendeskripsikan dan menjelaskan macam-macam status
·  Menunjukkan perangkat status
·  Menunjukkan perangkat peran

B.     Materi Pembelajaran
1.      Pengertian status
2.      Pengertian peran

C.     Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan dan diskusi kelas.

D.    Langkah-langkah Pembelajaran
1.Pertemuan I :
No
Kegiatan Belajar
Waktu
Keterangan
1







2










3
Pendahuluan
a.    Apersepsi
     Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran
b.   Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang materi yang akan diajarkan.

Kegiatan Inti :
a.    Mengadakan kajian tentang pengertian Status
b.   Membagi siswa dalam kelompok
c.    Menugaskan siswa melakukan presentasi di kelas.
d.   Meminta tanggapan kelompok lain.
e.    Guru menyimpulkan tentang pengertian Status.


Penutup
a.    Mengadakan post test.
b.   Guru memberi tugas siswa (secara berkelompok) untuk mempersiapkan materi selanjutnya
5 menit






30 menit









5 menit



2.Pertemuan II :
No
Kegiatan Belajar
Waktu
Keterangan
1








2









3
Pendahuluan
b.   Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-lain)
c.    Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.

Kegiatan Inti :
a.    Mengadakan kajian tentang pengertian Peran
b.   Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang macam-macam norma dan sanksinya.
c.    Meminta siswa presentasi di kelas.
d.   Meminta tanggapan dari kelompok lain.
e.    Guru menyimpulkan tentang Peran.

Penutup
a.    Mengadakan post test.
b.   Memberi tugas berupa pengamatan terhadap masyarakat di sekitar siswa untuk dipresentasikan minggu berikutnya.
5 menit







30 menit








5 menit


E.     Alat/Sumber Pembelajaran
b.Buku teks IPS Sosiologi, untuk SMP dan MTs kelas VII (esis, 2007), hlm 1 -7.
c. Media massa (koran, majalah) dan buku-buku lain yang relevan.

F.     Media
1.      Papan tulis
2.      Transparan
3.      OHP
4.      Power point



G.    Penilaian
a.       Test pilihan ganda
b.       Jawaban singkat
c.       Rubrik penilaian
d.      Unjuk kerja
e.       Produk

Contoh :
1.      Bagian 1 : Pilihan Ganda
Silanglah salah satu jawaban yang paling benar !
1.       Unsur-unsur penting dalam sistem lapisan masyarakat adalah ………………
a. kedudukan dan sosialisasi                    c. kedudukan dan peran
b.peranan dan interaksi                             d. status dan sosialisasi
2.      Di bawah ini yang merupakan contoh Achieved status adalah ………..…….
a. Pangeran Charles                                  c. Raden Ajeng Kartini
b. Sultan Hamengkubuono X                   d. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
3.      Pada waktu bersamaan, Ina harus hadir pada rapat OSIS, padahal saat itu ibunya memintanya untuk menjaga rumah.  Kasus tersebut mencerminkan …………….
a. status conflict                                        c. status set
b. master status                                         d. role set
4.      Adhi menganggap statusnya sebagai ketua OSIS lebih penting daripada sebagai atlet sepak bola. Oleh karena itu, status Adhi sebagai ketua OSIS merupakan …...
a. status conflict                                        c. status set
b. master status                                         d. role set
5.      Harapan-harapan peran yang berbeda dapat membuat orang mengalami kegalauan, stress, dan merasa tidak nyaman.  Situasi seperti ini disebut …………
a. tekanan status                                       c. kekuasaan
b. posisi                                                     d. tekanan peran

2.      Bagian 2 : Jawaban singkat
Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang singkat dan tepat !
1.      Status seseorang sangat memengaruhi aspek …………………….
2.      Status tidak hanya mempunyai peran yang tunggal merupakan pengertian dari …………
3.      Interaksi sosial dilakukan secara terstruktur berdasarkan kesamaan …………….
4.      Selain sebagai Ayah dalam keluarga, pak Adhi juga sebagai pimpinan di tempat ia bekerja.  Hal itu menunjukkan adanya …………………..
5.      Peran yang diharapkan adalah sesuai dengan ………………

3.      Bagian 3 : Rubrik penilaian
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini! Tulislah jawabanmu dalam bentuk karangan dengan memperhatikan hal-hal yang dinilai dalam bentuk rubrik penilaian!
1.      Jelaskan apa yang dimaksud perangkat peran! Berikan contohnya!
2.      Tulislah sebuah karangan tentang pengaruh peran dan status terhadap interaksi sosial yang terjadi di masyarakat!

4.      Bagian 4 : Unjuk Kerja
Bacalah sebuah komik yang kalian suka.  Kemudian carilah beberapa status dan peran yang dimiliki tokoh-tokoh yang ada di dalamnya!
Lalu simpulkanlah jawaban kalian dengan menghubungkan teori status dan peran yang telah kalian pelajari.

5.      Bagian 5 : Produk
Buatlah sebuah patung dari bahan tanah liat atau gips yang menggambarkan tentang status seseorang dikaitkan perannya dalam masyarakat! Sebagai contoh : patung seorang polisi, ilmuwan, olahragawan, atau profesi yang lainnya.


                                                                 
                                                                              ………………,      Juli 2007
Mengetahui
Kepala SMP                                                                      Guru Mata Pelajaran