08 April 2011

Bahasa Indonesia SMA XII RPP23




BAHASA INDOSESIA DAN SASTRA XII RPP

RENCANA PEMBELAJARAN
Nomor  23  

MATA PELAJARAN
Bahasa dan Sastra Indonesia
KELAS /SEMESTER
XII (dua belas) / 2 (dua)
PROGRAM
Umum
ALOKASI WAKTU
3  x  45 menit


TEMA

STANDAR KOMPETENSI
Memahami ragam wacana tulis  melalui kegiatan membaca cepat dan membaca  intensif
KOMPETENSI DASAR
Menentukan kalimat kesimpulan (ide pokok)  dari berbagai pola paragraf induksi, deduksi dengan membaca intensif
ASPEK PEMBELAJARAN
Membaca
INDIKATOR
Mampu menemukan paragraf yang berpola induktif
Mampu menemukan paragraf yang berpola deduktif
Mampu mengidentifikasi ciri-ciri teks paragraf berpola induktif
Mampu mengidentifikasi ciri-ciri teks paragraf berpola deduktif
Mampu mendaftar butir-butir yang merupakan gagasan pendukung paragraf induktif dan deduktif
MATERI POKOK PEMBELAJARAN
Teks paragraf  yang berpola induktif
Teks paragraf  yang berpola deduktif
Ciri-ciri paragraf induktif
Ciri-ciri paragraf deduktif
Gagasan-gagasan pendukung paragraf induktif dan deduktif

KEGIATAN PEMBELAJARAN

TAHAP
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PEMBUKA
(Apersepsi)
Siswa ditanya pemahamannya tentang paragraf induktif
Siswa ditanya pemahamannya tentang paragraf deduktif
INTI
Siswa menerima dan membaca intensif beberapa paragraf
Siswa berdiskusi untuk menemukan paragraf yang berpola induktif dan deduktif
Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi ciri-ciri teks paragraf yang berpola induktif dan deduktif
Setiap kelompok diskusi mencari masing-masing 1 pola pengembangan paragraf induktif dan deduktif
Setiap kelompok mendaftar butir-butir yang merupakan gagasan pendukung paragraf induktif dan deduktif
Setiap kelompok menyusun laporan hasil diskusinya dalam bentuk makalah sederhana
Setiap wakil kelompok mempresentasikan makalahnya
PENUTUP
(Internalisasi dan persepsi)
Siswa merefleksikan pola-pola pengembangan paragraf
Siswa mengungkapkan pengalamannya menggunakan paragraf induktif dan deduktif
Siswa menjawab soal-soal uji kompetensi dan kuis uji teori
METODE DAN SUMBER BELAJAR



Sumber Belajar
  v
Pustaka rujukan
Alex Suryanto dan Agus Haryanta. 2007. Panduan Belajar Bahasa dan Sastra Indonesia untuk SMA Kelas XII. Jakarta : ESIS-Erlangga halaman
111-116
 
Material: VCD, kaset, poster

  v
Mediacetak dan elektronik
Berita, tajuk rencana, artikel yang memuat paragraf induktif dan deduktif
 v
Website internet
Teks yang berupa paragraf induktif dan deduktif
 v
Narasumber
Penulis, pengarang

Model peraga

 v
Lingkungan
Teks-teks wacana yang bisa ditemukan di masyarakat


Metode
 v
Presentasi

 v
Diskusi Kelompok

 v
Inquari


Demontrasi /Pemeragaan Model

PENILAIAN



TEKNIK DAN BENTUK
  v
Tes  Lisan
  v
Tes Tertulis 
  v
Observasi Kinerja/Demontrasi
  v
Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio
  v
Pengukuran Sikap
  v
Penilaian diri
INSTRUMEN /SOAL
Daftar pertanyaan lisan tentang paragraf induktif dan deduktif
Tugas/perintah untuk melakukan diskusi, presentasi
Daftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori untuk mengukur tingkat pemahaman siswa
terhadap teori dan konsep yang sudah dipelajari
RUBRIK/KRITERIA PENILAIAN/BLANGKO OBSERVASI

                          

RUBRIK OBSERVASI  KINERJA INDIVIDU
DALAM DISKUSI KELOMPOK

NAMA SISWA                     :
KELAS/NO. ABSEN           :
TANGGAL PENILAIAN   :
KOMPETENSI DASAR     :  Menentukan kalimat kesimpulan (ide pokok)  dari berbagai pola paragraf induksi, deduksi dengan membaca intensif



ASPEK


RINCIAN
                                  NILAI
KURANG

CUKUP
BAIK
AMAT BAIK
D  (10)
C (15)
B (20)
A (25)


PARTISIPASI  DAN SIKAP DIRI
Terlibat  secara aktif  dan penuh inisiatif




Prosedural dan kooperatif terhadap aturan main
Memperhatikan dan menghargai   pendapat orang lain

BAHASA

Runtut, terstruktur dengan baik




Komunikatif   (mudah dipahami)
Efektif (singkat dan jelas)
Diksi variatif dan tepat konteks


KUALITAS PENDAPAT /
GAGASAN
Pembicaraan   tidak menyimpang dari topik dan menyasar ke substansi persoalan




Gagasan    orisinal dan kreatif (tidak meniru)
Usulan  disertai alasan /bukti pendukung
Konsisten atas pendapatnya sendiri

JUMLAH SKOR






                           Mengetahui,                                                                    ……………,  ……...……………
                        Kepala Sekolah                                                                          Guru Mata Pelajaran,



             --------------------------------------                                                       ------------------------------------
             NIP :                                                                                                  NIP :

No comments: