BAHASA INDOSESIA DAN SASTRA XII RPP
RENCANA PEMBELAJARAN
Nomor 31
MATA PELAJARAN | Bahasa dan Sastra Indonesia |
KELAS /SEMESTER | XII (dua belas) / 2 (dua) |
PROGRAM | Umum |
ALOKASI WAKTU | 3 x 45 menit |
TEMA | |
STANDAR KOMPETENSI | Memahami buku kumpulan puisi kontemporer dan karya sastra yang dianggap penting pada tiap periode |
KOMPETENSI DASAR | Mengidentifikasi tema dan ciri-ciri puisi kontemporer melalui kegiatan membaca buku kumpulan puisi komtemporer |
ASPEK PEMBELAJARAN | Membaca |
INDIKATOR | Mampu mengidentifikasi tema puisi kontemporer melalui kegiatan membaca Mampu mengidentifikasi ciri-ciri puisi kontemporer melalui kegiatan membaca Menjelaskan maksud isi puisi kontemporer |
MATERI POKOK PEMBELAJARAN | Kumpulan puisi kontemporer Ciri-ciri puisi kontemporer Tema dan maksud puisi kontemporer Bentuk puisi kontemporer Diksi pada puisi kontemporer |
KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAP | KEGIATAN PEMBELAJARAN |
PEMBUKA (Apersepsi) | Siswa ditanya mengenai pengetahuannya tentang puisi kontemporer |
INTI | Siswa membentuk kelompok-kelompok diskusi Siswa membaca kumpulan puisi kontemporer (Misalnya : Malu Aku Jadi Orang Indonesia karya Taufik Ismail) Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi puisi-puisi kontemporer Siswa berdiskusi untuk menentukan tema dan ciri-ciri puisi kontemporer Siswa berdiskusi untuk menentukan tema dan maksud puisi kontemporer Siswa menjelaskan maksud, tema, dan isi puisi kontemporer |
PENUTUP (Internalisasi & persepsi) | Siswa diminta mengungkapkan pengalaman hidupnya yang sesuai dengan tema dan isi puisi kontemporer |
METODE DAN SUMBER BELAJAR
Sumber Belajar | v | Pustaka rujukan | Alex Suryanto dan Agus Haryanta. 2007. Panduan Belajar Bahasa dan Sastra Indonesia untuk SMA Kelas XII. Jakarta : ESIS-Erlangga halaman |
| Material: VCD, kaset, poster | | |
v | Media cetak dan elektronik | Koran, majalah, TV, radio yang mempublikasikan puisi kontemporer | |
| Website internet | | |
V | Narasumber | Penyair kontemporer | |
| Model peraga | | |
V | Lingkungan | Kejadian di masyarakat yang sesuai dengan tema puisi | |
Metode | V | Presentasi | |
V | Diskusi Kelompok | | |
V | Inquari | | |
V | Demontrasi /Pemeragaan Model | |
PENILAIAN
TEKNIK DAN BENTUK | V | Tes Lisan |
V | Tes Tertulis | |
V | Observasi Kinerja/Demontrasi | |
V | Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas, projek, portofolio | |
V | Pengukuran Sikap | |
v | Penilaian diri | |
INSTRUMEN /SOAL | ||
Daftar pertanyaan lisan tentang puisi kontemporer Tugas/perintah untuk melakukan diskusi, presentasi, dan demonstrasi Daftar pertanyaan uji kompetensi dan kuis uji teori untuk mengukur tingkat pemahaman siswa terhadap teori dan konsep yang sudah dipelajari | ||
RUBRIK/KRITERIA PENILAIAN/BLANGKO OBSERVASI |
Mengetahui, ……………, ……...……………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,
-------------------------------------- ------------------------------------
NIP : NIP :
No comments:
Post a Comment