06 May 2011

Sejarah SMP VIII RPP 6



SEJARAH VIII RPP 6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

SMP/MTs.                               :
Mata Pelajaran                        : Sejarah
Kelas/Semester                        : VIII (delapan)/ 1 (satu)
Standar Kompetensi               : 1. Memahami Proses Kebangkitan Nasional
Kompetensi Dasar                   : 1.2. Menguraikan Proses Terbentuknya Kesadaran Nasional,     
Identitas Indonesia, dan Perkembangan Pergerakan  Kebangsaan Indonesia
Indikator                                 : -     Mendeskripsikan pengertian nasionalisme atau kesadaran                                                       nasional
-          Mengidentifikasi pengaruh perluasan kekuasaan kolonial barat terhadap munculnya nasionalisme di Indonesia
Alokasi Waktu                        : 1 x 45 menit

A.    Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu untuk:
  • Mendeskripsikan pengertian nasionalisme atau kesadaran nasional
  • Mengidentifikasi pengaruh perluasan kekuasaan kolonial barat terhadap munculnya nasionalisme di Indonesia

B.     Materi Pembelajaran
·         Pengertian nasionalisme atau kesadaran nasional
·         Pengaruh perluasan kekuasaan kolonial barat

C.    Metode Pembelajaran
Pembelajaran melalui ICT dan pemberian tugas

D.    Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1.      Kegiatan Pendahuluan
·         Apersepsi guru menanyakan kepada peserta didik “Apa pengertian nasionalisme?”.
·         Menyampaikan tujuan pembelajaran dan memberikan motivasi.
2.      Kegiatan Inti
·         Guru menugaskan peserta didik mencari artikel maupun situs tentang pengertian nasionalisme dengan menggunakan search engine yahoo.com atau google.com. Hasil temuan dikumpulkan berupa portofolio dalam bentuk karya tulis beserta alamat situs yang didapatkan (Dunia Maya hal 43). Tugas dikumpulkan pada pertemuan berikutnya.
·         Guru menjelaskan pengaruh perluasan kekuasaan kolonial barat terhadap munculnya nasionalisme di Indonesia 
3.      Kegiatan Penutup
·         Menarik kesimpulan materi.
·         Peserta didik mengerjakan Uji Kompetensi pilihan ganda dan isian (Uji Kompetensi hal 50).


E.     Sumber Belajar/ Bahan/ Alat
  • Kurikulum KTSP dan perangkatnya
  • Pedoman Khusus Pengembangan Silabus KTSP SMP VIII - ESIS
  • Buku sumber Sejarah SMP VIII – ESIS (hal 41 - 52)
  • Peta konsep
  • Power point
  • OHP
  • Buku-buku penunjang yang relevan
  • Internet

F.     Penilaian
  • Portofolio dalam bentuk karya tulis mengenai pengertian nasionalisme dengan menggunakan search engine yahoo.com atau google.com (Dunia Maya hal 43). Tugas dikumpulkan pada pertemuan berikutnya.
Rubrik Penilaian   

Indikator
Nilai kualitatif
Nilai kuantitatif
Deskripsi (Alasan)

Pengetahuan tentang konsep nasionalisme





Pemahaman tentang konsep nasionalisme





Kualitas karya tulis





Sistematika karya tulis





Kesesuaian karya tulis dengan tugas yang diberikan





Kerapian karya tulis





Nilai rata-rata





Komentar
Text Box: Nilai Kualitatif Nilai Kuantitatif
Memuaskan 4 > 80
Baik 3 68 – 79
Cukup 2 56 – 67
Kurang  1 < 55





  • Tes Tertulis Uji Kompetensi pilihan ganda dan isian (Uji Kompetensi hal 50).

Kunci Jawaban
Uji Kompetensi

A.
1. b
2. c
3. b
4. c
5. c
B.
1. Politik Etis
2. Muhammadiyah
3. STOVIA
4. Taman Peserta didik
5. Moch. Syafei


Mengetahui,                                                                            Jakarta, ………..............
Kepala Sekolah/Yayasan                                                        Guru Mata Pelajaran


……………………........                                                        ........................................
NIP/NRK.......................                                                         NIP/NRK.......................

No comments: