16 April 2011

Bahasa Inggris SMA XI RPP 6



BAHASA INGGRIS XI RPP6
RENCANA PEMBELAJARAN
NOMOR 6


MATA PELAJARAN
Bahasa Inggris
KELAS /SEMESTER
XI (sebelas) / 1 (satu)
PROGRAM
Umum
ALOKASI WAKTU
2 x 45 menit


TEMA

STANDAR KOMPETENSI
Menyatakan makna percakapan transaksional dan interpersonal
Menyatakan makna teks lisan fungsional pendek
KOMPETENSI DASAR
Merespon makna untuk menanyakan dan menyatakan pendapat dan memberi saran
Menyatakan makna teks lisan fungsional pendek
ASPEK PEMBELAJARAN
Berbicara
INDIKATOR
Mampu menanyakan dan menyatakan pendapat dan memberi saran secara lisan
Mampu melakukan percakapan / diskusi berdasarkan informasi tertulis yang diberikan tentang gempa bumi
MATERI POKOK PEMBELAJARAN
Peta gempa bumi yang terjadi tahun 2005 dan daftar pertanyaan terkait untuk diskusi
Teks tertulis dan daftar pertanyaan untuk diskusi berkaitan tentang hal-hal yang dilakukan saat gempa bumi terjadi
Penggolongan bencana alam dan bencana buatan manusia untuk bahan diskusi
Gambar dari GlobalImage tentang tsunami Aceh untuk bahan diskusi dan pemberian saran


KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAP
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PEMBUKA (Apersepsi)
Siswa ditanyai tentang peristiwa gempa bumi dan tsunami
Siswa berdiskusi tentang hal-hal yang harus dilakukan pada saat gempa bumi terjadi
Siswa ditanyai pendapatnya tentang bencana alam yang terjadi di Indonesia
INTI
Siswa berdiskusi (saling  menanyakan dan menyatakan pendapat) tentang pertanyaan terkait peta gempa bumi dunia tahun 2005
Siswa membaca teks tentang hal-hal yang harus dilakukan saat gempa bumi terjadi dan mendiskusikan pertanyaan terkait
Siswa berdiskusi tentang penggolongan bencana
Siswa berdiskusi dan menjawab pertanyaan berdasarkan gambar dari GlobalImage
Siswa memberikan saran berdasarkan gambar dari GlobalImage
PENUTUP (Internalisasi dan persepsi)
Siswa ditanyai tentang kesulitan dalam menanyakan dan menyatakan pendapat dan memberikan saran
Siswa diminta untuk menceritakan tentang bencana alam yang pernah dialami


METODE DAN SUMBER BELAJAR

Sumber Belajar





Pustaka rujukan
 Peter James. 2008. Real English for Senior High School Grade XI. Jakarta: Esis-Erlangga. Halaman 23, 28, 29, 40, 41
Material: VCD, kaset, poster

Media cetak dan elektronik

Website internet


Narasumber


Model peraga


Lingkungan

Metode
  

Presentasi

Diskusi kelompok


Inquari

PENILAIAN

TEKNIK DAN BENTUK





Tes Lisan

Tes Tertulis
Observasi Kinerja / Demonstrasi

Tagihan Hasil Karya / Produk: tugas, projek, portofolio

Pengukuran Sikap

Penilaian Diri
INSTRUMEN SOAL
Pertanyaan lisan tentang pendapat siswa mengenai hal-hal yang bertemakan bencana alam
Pertanyan lisan tentang saran yang dapat diberikan jika terjadi bencana alam tertentu seperti banjir, tsunami, gempa bumi dsb
Peragaan dialog di depan kelas dengan bencana alam berdasarkan informasi yang diberikan teks
RUBRIK KRITERIA PENILAIAN / BLANGKO OBSERVASI
  

RUBRIK PENILAIAN
Kompetensi Dasar             : Merespon makna untuk menanyakan dan menyatakan pendapat dan memberi saran, Menyatakan makna teks lisan fungsional pendek
Nama Siswa                         :
Kelas/ No. Absen                 :
Tanggal Penilaian               :

Instrumen soal
Uraian
Skor
Pertanyaan lisan tentang pendapat siswa mengenai hal-hal yang bertemakan bencana alam

Jawaban sempurna
Kesalahan kecil pada struktur, pengucapan, jawaban kurang lengkap
Tidak menjawab
2
1

0
Pertanyan lisan tentang saran yang dapat diberikan jika terjadi bencana alam tertentu seperti banjir, tsunami, gempa bumi dsb
Jawaban sempurna
Kesalahan kecil pada struktur, pengucapan, jawaban kurang lengkap
Tidak menjawab
2
1

0
Peragaan dialog di depan kelas dengan bencana alam berdasarkan informasi yang diberikan teks
Dialog sempurna
Kesalahan kecil pada struktur, pengucapan, kurang lengkap
Dialog buruk
8-10
6-7
4-5

Mengetahui,                                                                                                         ……………….., ………………..……………….
Kepala Sekolah                                                                                                   Guru Mata Pelajaran,



-------------------------------                                                                                       -------------------------------
NIP:                                                                                                                        NIP:

No comments: